Materi IPS Kelas 8 Semeter 1&2 Kurikulum Merdeka
Kherysuryawan.id – Susunan Materi Pelajaran IPS Terpadu Kelas 8 SMP Semester 1 Kurikulum Merdeka dan Susunan Materi Pelajaran IPS Terpadu Kelas 8 SMP Semester 2 Kurikulum Merdeka.
Halo sahabat kherysuryawan, selamat
berjumpa kembali di website pendidikan ini, semoga melalui website ini admin
kherysuryawan senantiasa dapat selalu berbagi informasi penting seputar dunia
pendidikan.
Saat ini hampir semua sekolah telah
menerapkan kurikulum merdeka. Seperti kita ketahui bahwa penerapan implementasi
kurikulum merdeka yang dapat di pilih oleh sekolah ada 3 jenis pilihannya yang
mana setiap sekolah dapat memilih secara mandiri, yakni mandiri belajar,
mandiri berubah dan mandiri berbagi.
Apabila di sekolah anda telah menerapkan
pembelajaran berbasis kurikulum merdeka maka pastinya pembelajaran yang akan di
lakukan juga harus sesuai dengan buku teks pelajaran yang telah menerapkan
kurikulum merdeka. Meskipun saat ini masih banyak sekolah yang belum menyiapkan
atau belum memiliki buku teks pelajaran kurikulum merdeka namun bukan berarti
kita tidak bisa mendapatkannya, sebab saat ini melalui internet kita sudah bisa
dengan mudah mendapatkan buku teks pelajaran kurikulum merdeka.
Berbicara mengenai buku teks pelajaran
kurikulum merdeka, maka pada postingan ini admin kherysuryawan akan mencoba
untuk berbagi informasi yang berhubungan dengan materi yang akan di pelajari
pada kurikulum merdeka khususnya pada mata pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam (IPS)
di kelas 8 SMP kurikulum merdeka.
Disini admin kherysuryawan akan
memberikan susunan materi pelajaran yang nantinya akan di pelajari pada mata
pelajaran IPS dikelas 8 SMP semester 1 kurikulum merdeka dan juga materi yang
akan di pelajari pada mata pelajaran IPS kelas 8 SMP semester 2 kurikulum
merdeka. Materi yang akan admin sampaikan ini tentunya sudah di sesuaikan
dengan materi yang terdapat di buku guru dan buku siswa IPS kelas 8 SMP
kurikulum merdeka.
Materi pelajaran IPS kelas 8 SMP
semester 1 dan semester 2 kurikulum merdeka yang akan admin kherysuryawan
bagikan pada postingan ini akan membantu anda dalam mengetahui susunan materi
pelajaran yang ada pada mapel IPS di kelas 8 kurikulum merdeka. Dengan
mengetahui susunan materinya maka tentunya akan memudahkan kita dalam menyiapkan
bahan maupun referensi yang berhubungan dengan materi yang nantinya akan di
pelajari di sekolah.
Sebagai informasi bahwa pada mata
pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam (IPS) kelas 8 SMP kurikulum merdeka nantinya
materi yang akan di pelajari terdiri atas 4 Tema yaitu Tema 1 tentang Kondisi
Geografis dan Pelestarian Sumber Daya Alam, Tema 2 tentang Kemajemukan
Masyarakat Indonesia, Tema 3 Tentang Nasionalisme dan jati diri bangsa serta Tema 4 tentang pembangunan perekonomian indonesia. Tema 1 dan 2 akan dipelajari di semester 1 sedangkan tema 3 dan 4 akan di pelajari di semester 2.
Baiklah berikut ini susunan materi
pelajaran yang akan di pelajari pada mata pelajaran IPS kelas 8 SMP kurikulum
merdeka untuk pembelajaran di semester 1 hingga pembelajaran di semester 2.
MATERI PELAJARAN IPS KELAS 8 SEMESTER 1 KURIKULUM MERDEKA
Tema 01 Kondisi Geografis dan Pelestarian Sumber Daya Alam
A. Keragaman Alam Indonesia
1. Bagaimana
Proses Geografis Memengaruhi Keragaman Alam Indonesia?
2. Bagaimana
Proses Geografis Memengaruhi Keragaman Sosial Budaya?
B. Pemanfaatan Sumber Daya Alam
1. Bagaimana
Potensi Sumber Daya Alam Indonesia?
2. Bagaimana
Pemanfaatan Sumber Daya Alam Indonesia?
C. Sumber Daya Manusia
1. Bagaimana
Kualitas Sumber Daya Manusia Indonesia?
2. Bagaimana
Meningkatkan Kualitas Sumber Daya Manusia Indonesia?
D. Peran Lembaga Sosial dalam Pemanfaatan
Sumber Daya Alam dan Manusia
1. Apa yang
dimaksud dengan Lembaga Sosial?
2. Bagaimana
Peranan Lembaga Sosial dalam Pemanfaatan Sumber Daya Alam?
3. Bagaimana
Peranan Lembaga Sosial dalam Pemanfaatan Sumber Daya Manusia?
E. Kondisi Geografis dan Interaksi dengan
Bangsa Asing
1. Bagaimana
Interaksi dengan Bangsa Asing di Masa Lalu?
2. Bagaimana
Perdagangan Nusantara pada Awal Masehi?
3. Bagaimana
Perkembangan Kehidupan Masyarakat pada Masa Kerajaan Hindu-Buddha?
Tema 02 Kemajemukan Masyarakat Indonesia
A. Keragaman Aktivitas Ekonomi Masyarakat
1. Bagaimana
Proses Geografis Memengaruhi Aktivitas Ekonomi?
2. Bagaimana
Pemanfaatan Lingkungan Sekitar dalam Pemenuhan Kebutuhan Ekonomi?
3. Bagaimana
Perdagangan Antarpulau Dapat Terjadi di Indonesia?
B. Mobilitas Sosial
1. Bagaimana
Dinamika Kependudukan di Indonesia?
2. Bagaimana
Bentuk Keragaman Masyarakat Indonesia?
3. Bagaimana
Proses Mobilitas Sosial di Indonesia?
C. Interaksi Budaya pada Masa Kerajaan
Islam
1. Bagaimana
Perkembangan Agama dan Kebudayaan Islam di Indonesia?
2. Bagaimana
Cara Penyebaran Agama Islam di Indonesia?
3. Bagaimana Bentuk Interaksi Budaya Pengaruh Islam di Indonesia?
MATERI PELAJARAN IPS KELAS 8 SEMESTER 2 KURIKULUM MERDEKA
Tema 03 Nasionalisme dan Jati Diri Bangsa
A. Penjelajahan
Samudra, Kolonialisme, dan Imperialisme di Indonesia
1. Bagaimana Pengaruh Kondisi Geografis terhadap Penjelajahan Samudra?
2. Bagaimana Kehidupan Masyarakat Indonesia pada Masa Kolonialisme dan
imperialisme?
3. Bagaimana Perubahan Masyarakat Akibat Penjajahan Bangsa Barat dan
Pendudukan Jepang?
B. Pergerakan
Kebangsaan Menuju Kemerdekaan
1. Bagaimana Perkembangan Organisasi Pergerakan di Indonesia pada Masa
Penjajahan?
2. Bagaimana Proses Pelaksanaan Kemerdekaan Indonesia?
C. Pemerataan
Pembangunan
1. Kondisi Geografis dan Pemerataan Ekonomi
2. Lembaga Keuangan untuk Kesejahteraan Rakyat
3. Manfaat Lembaga Keuangan
D. Konflik dan
Integrasi
1. Mengapa dapat Terjadi Konflik Sosial?
2. Bagaimana Dampak dan Penanganan Konflik Sosial?
3. Bagaimana Cara Mewujudkan Integrasi sosial?
Tema 04 Pembangunan Perekonomian Indonesia
A. Kondisi
Perekonomian pada Masa Kemerdekaan
1. Bagaimana Kehidupan Ekonomi Indonesia pada Awal Kemerdekaan?
2. Bagaimana Kehidupan Ekonomi pada Masa Orde Baru?
3. Bagaimana Kehidupan Ekonomi pada Masa Reformasi?
B. Perdagangan
Internasional
1. Bagaimana Proses Kegiatan Ekspor dan Impor?
2. Mengapa Negara Melakukan Kerja Sama Ekonomi Antarnegara?
3. Mengapa Perkembangan Iptek Memengaruhi Ekonomi Suatu negara?
C. Dinamika
Penduduk
1. Bagaimana Dinamika Kependudukan Indonesia?
2. Bagaimana Dampak Dinamika Penduduk bagi Suatu Negara?
3. Bagaimana Cara Mengatasi Permasalahan Dinamika Penduduk?
Bagi anda yang juga
membutuhkan file buku guru maupun buku siswa untuk mata pelajaran IPS kelas 8
SMP kurikulum merdeka, maka anda bisa mendapatkannya melalui judul di bawah ini
:
- Buku Guru & Siswa IPS Kelas 8 SMP Kurikulum Merdeka (DISINI)
Demikianlah
susunan/kumpulan materi pelajaran yang nantinya akan dipelajari pada mata
pelajaran IPS di kelas 8 SMP kurikulum merdeka mulai dari semester 1 hingga
semester 2. Semoga informasi mengenai susunan materi pelajaran yang telah di
sajikan diatas bisa membantu rekan guru yang akan mengajar di sekolah dan juga
bisa bermanfaat bagi siswa dalam menyiapkan bahan pembelajaran yang sesuai
dengan materi yang akan di pelajari nantinya.
Sekian dan Terimakasih.