Isi Lembar Catatan Percakapan Pasca Observasi Guru Penggerak
Kherysuryawan.id – 1_lembar catatan percakapan pra-observasi kelas, 2_lembar observasi pembelajaran di kelas, 3_lembar catatan percakapan pasca-observasi kelas, 4_lembar rencana pengembangan diri, 5_lembar refleksi diri latihan coaching.
Halo Sahabat Guru Penggerak dimanapun
berada, bagaimana kabar anda hari ini, semoga anda selalu dalam keadaan sehat
sehingga dapat selalu menjalankan aktivitas dengan baik.
Pada kesempatan kali ini admin
kherysuryawan akan memberikan pembahasan seputar tugas guru penggerak dalam
melaksanakan pendidikan calon guru penggerak. Seperti kita ketahui bahwa
menjadi seorang guru penggerak tidaklah mudah ada begitu banyak tahapan dan
proses yang harus dilalui agar bisa lulus menjadi guru penggerak.
Di dalam pendidikan calon guru penggerak
nantinya akan ada 3 modul pembelajaran yang akan di pelajari dan salah satunya
ialah pelajaran tentang coaching. Dalam praktiknya calon guru penggerak
nantinya harus bisa melakukan praktek coaching kepada rekan sejawat dan juga
nantinya CGP akan melakukan aktivitas observasi atau supervisi akademik
terhadap salah satu rekan guru yang ada disekolahnya.
Dalam tahapan melakukan praktek coaching
dan supervise akademik maka nantinya ada 5 lembar kerja yang akan diisi oleh
setiap calon guru penggerak yang akan melaksanakan praktek coaching dan
supervisi akademik. Apa saja ke 5 lembar kerja yang harus diisi tersebut,
berikut ini jenis-jenisnya :
1. lembar catatan percakapan pra-observasi kelas
2. lembar observasi pembelajaran di kelas
3. lembar catatan percakapan pasca-observasi kelas
4. lembar rencana pengembangan diri
5. lembar refleksi diri latihan coaching
bagi anda yang saat ini merupakan calon
guru penggerak dan sedang akan mengisi ke 5 lembar kerja tersebut namun masih
bingung dengan cara mengisinya, maka melalui kesempatan ini admin kherysuryawan
akan memberikan referensi atau contoh pengisian dari ke 5 lembar kerja yang
telah disebutkan diatas.
Bagi anda yang membutuhkan contoh ke 5
lembar kerja saat akan melakukan praktik supervisi ke rekan sejawat maka disini
anda bisa melihat contoh isian lembar kerja tersebut untuk dapat dijadikan
sebagai bahan referensi bagi anda yang belum mengisinya.
File isian dari ke 5 lembar kerja yang akan admin kherysuryawan bagikan disini terdiri atas 2 model atau 2 versi yang mana filenya telah disimpan dalam format PDF dan juga dalam format WORD. Bagi anda yang ingin melakukan pengeditan maka sangat mudah untuk melakukannya sesuai kebutuhan masing-masing.
Jika anda membutuhkan contoh isian untuk
lembar catatan percakapan pra-observasi dikelas, lembar isian observasi
pembelajaran dikelas, lembar isian catatan percakapan pasca-observasi dikelas,
lembar isian rencana pengembangan diri dan lembar isian refleksi diri latihan
coaching maka silahkan dapatkan filenya yang telah admin siapkan di bawah ini :
1. lembar catatan percakapan pra-observasi kelas – (DISINI)
2. lembar observasi pembelajaran di kelas – (DISINI)
3. lembar catatan percakapan pasca-observasi kelas – (DISINI)
4. lembar rencana pengembangan diri – (DISINI)
5. lembar refleksi diri latihan coaching – (DISINI)
1. lembar catatan percakapan pra-observasi kelas – (DISINI)
2. lembar observasi pembelajaran di kelas – (DISINI)
3. lembar catatan percakapan pasca-observasi kelas – (DISINI)
4. lembar rencana pengembangan diri – (DISINI)
5. lembar refleksi diri latihan coaching – (DISINI)
ke 5 lembar isian diatas juga nantinya
akan dibutuhkan saat calon guru penggerak akan melakukan pendampingan individu
ke 5, sebab nantinya pengajar praktik akan meminta isian dari lembar catatan percakapan
pasca observasi kelas yang telah dilakukan oleh CGP bersama rekan sejawat di
sekolahnya masing-masing.
Demikianlah informasi seputar lembar
isian untuk catatan percakapan pra observasi maupun pasca observasi serta
lembar catatan lainnya yang akan di butuhkan saat calon guru penggerak akan
melakukan praktik coaching maupun saat akan melakukan praktek supervisi
akademik di sekolah. Semoga dengan artikel ini maka CGP yang membutuhkan file
yang telah di bagikan diatas bisa bermanfaat untuk kelancaran pendidikan guru
penggerak.