Format Surat Lamaran PPPK Tahun 2023

Kherysuryawan.id – Download Format Surat lamaran Seleksi PPPK Kemdikbudristek Versi Terbaru Tahun 2023.

Halo sahabat pendidikan, pada kesempatan kali ini admin akan memberikan pembahasan seputar PPPK. Bagi anda yang telah dinyatakan lulus PPPK maka langkah selanjutnya yang harus di persiapkan ialah mempersiapkan seluruh dokumen yang akan di butuhkan dalam pengisian DRH nantinya.




Perlu di ketahui bahwa dalam pemberkasan PPPK ada beberapa dokumen yang harus disiapkan dan salah satunya ialah membuat atau menuliskan surat lamaran.

Apabila anda adalah seorang peserta PPPK yang telah di nyatakan lulus dan akan melakukan pengisian DRH maka anda harus dapat menyiapkan surat lamaran.

 

Untuk membuat surat lamaran PPPK sebenarnya akan di fasilitasi oleh masing-masing Dinas yang terkait di daerahnya masing-masing. Meskipun demikian bagi anda yang tidak memiliki referensi dalam pembuatan surat lamaran PPPK maka melalui postingan ini anda bisa melihat contoh pembuatan surat lamaran PPPK.

 

Admin sengaja akan membagikan contoh surat lamaran PPPK ini agar bagi peserta PPPK yang sedang membutuhkan format surat lamaran PPPK maka bisa terbantu dengan adanya postingan ini. Format contoh surat lamaran PPPK yang akan admin bagikan disini akan admin siapkan filenya sehingga akan sangat mudah untuk di jadikan sebagai referensi dalam membuat surat lamaran PPPK.

 

Berikut ini contoh surat lamaran PPPK Versi Terbaru.

 

(kota), (tanggal) (bulan) 20…

 

Yth. Menteri Pendidikan, Kebudayaan,

Riset, dan Teknologi

Jakarta

 

Saya yang bertanda tangan di bawah ini

Nama

:

 

Tempat, Tanggal Lahir

:

 

Jenis Kelamin

:

 

Pendidikan

:

 

Jabatan Yang Dilamar

 

 

Nama Jabatan

:

 

Rencana Penempatan

:

 

Alamat Domisili

:

 

 

dengan ini menyampaikan surat lamaran untuk dapat menjadi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) di lingkungan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Tahun Anggaran 20...

Sebagai bahan pertimbangan, saya lampirkan hasil scan dokumen asli sesuai dengan ketentuan pada pengumuman sebagai berikut.

1.    surat lamaran;

2.    Kartu Tanda Penduduk (KTP);

3.    surat pernyataan diri;

4.    surat keterangan pengalaman;

5.    ijazah dan dokumen persyaratan lain terkait kualifikasi pendidikan;

6.    transkrip nilai;

7.    pas foto;

8.    dokumen lain sesuai persyaratan jabatan; *)

9.    dokumen/surat keterangan resmi dari Rumah Sakit Pemerintah/Puskesmas yang menyatakan jenis dan derajat disabilitas yang dialami.**)

 

Demikian surat lamaran ini dibuat. Adapun seluruh data dan dokumen yang saya berikan adalah benar. Apabila di kemudian hari ditemukan data yang tidak benar, maka saya menerima keputusan panitia untuk membatalkan keikutsertaan/kelulusan/kontrak saya pada seleksi pengadaan PPPK Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Tahun Anggaran 20... Atas perhatiannya saya ucapkan terima kasih.

 

Hormat Saya

 

(Nama Lengkap)

 

Apabila anda membutuhkan file Format Surat lamaran Seleksi PPPK seperti tampak pada tampilan diatas, maka silahkan unduh filenya di bawah ini :

 

  • Surat Lamaran PPPK Versi Terbaru - (DISINI)


Demikianlah informasi mengenai Format Surat lamaran Seleksi PPPK versi terbaru yang dapat admin bagikan pada kesempatan ini. Semoga dapat membantu rekan-rekan pendidikan khususnya bapak/ibu yang akan membuat Surat lamaran Seleksi PPPK.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel