Soal PAT Agama Katolik Kelas 7 Semester 2 dan Jawaban

Kherysuryawan.id – Download soal dan jawaban PAT Pendidikan Agama Katolik Kelas 7 SMP Semester 2.

Salam sejahtera buat kita semua, semoga kita semua selalu dalam keadaan sehat. Pada postingan kali ini admin akan membahas tentang salah satu mata pelajaran yang menjadi mapel wajib dalam kurikulum 2013 maupun kurikulum merdeka.

 


Seperti kita ketahui Bersama bahwa mata pelajaran pendidikan agama dan budi pekerti merupakan salah satu mata pelajaran yang harus di ajarkan sejak dini kepada setiap anak. Hal itu untuk dapat menjadi dasar yang baik tentang memahami ajaran agama yang dianutnya.

 

Diindonesia ada 6 jenis agama yang diakui keberadaannya dan salah satunya ialah agama katolik. Bagi siswa yang beragama katolik maka disekolah juga pastinya belajar mata pelajaran pendidikan agama katolik sesuai dengan kepercayaan yang dianutnya.

 

Saat ini kementerian pendidikan dan kebudayaan pada kurikulum 2013 telah menyiapkan semua buku paket secara lengkap untuk semua mata pelajaran termasuk untuk mata pelajaran pendidikan agama katolik. Dalam buku paket ada yang dinamakan buku panduan guru dan ada juga buku siswa. Melalui buku paket tersebutlah maka guru dan siswa bisa banyak belajar sesuai dengan materi yang telah disiapkan didalamnya.

 

Untuk mengasah kemampuan siswa dalam belajar khususnya belajar materi yang ada pada mata pelajaran pendidikan agama katolik maka bisanya guru akan memberikan soal evaluasi yang tujuannya adalah tak lain untuk bisa mengukur kemampuan peserta didik dalam mencapai tujuan pembelajaran yang telah di berikan.

 

Guru biasanya akan memberikan penilain melalui tes penugasan, tes tertulis dan yang terlebih penting ialah melalui ulangan semester dan ujian. Pada tingkat  sekolah khususnya di jenjang SMP ada 2 jenis ulangan semester yang akan dilakukan di setiap tingkatan sekolah yaitu ulangan semester ganjil atau semester pertama dan ulangan kenaikan kelas atau semester 2.

 

Nah bagi siswa yang akan mengahadapi ulangan maka tentunya harus banyak belajar dan berlatih mengerjakan soal-soal sesuai dengan materi yang telah di berikan oleh guru selama pembelajaran. Untuk bisa mendapatkan pengetahuan yang lebih guna mengahadapi persiapan ulangan semester di tahun ini maka melalui postingan ini admin akan membantu untuk memberikan beberapa contoh soal pendidikan agama katolik yang sekiranya bisa membantu untuk menambah wawasan dan pengetahun keagamaan.

 

Soal yang akan dibagikan ini disajikan dalam format word sehingga mudah untuk digunakan dan juga terdapat soal yang telah di lengkapi dengan kunci jawabannya sehingga dapat memudahkan siswa yang akan menggunakannya sebagai bahan belajar. Namun apabila ternyata masih ada soal ataupun kunci jawaban yang dianggap kurang tepat maka dimohon untuk bisa melakukan koreksi dan perbaikan sebagaimana mestinya.

 

Selain untuk bahan latihan dan belajar bagi siswa maka file soal ulangan agama katolik kelas 7 SMP yang akan admin bagikan ini juga bisa bermanfaat bagi para guru yang akan membuat soal ulangan dan menjadikan file soal ini sebagai bahan referensi dalam membuat soal ulangan.

 

Sebagai bahan informasi bahwa soal-soal yang disajikan pada file yang akan admin bagikan ini hanyalah sebagai contoh saja yang sekiranya bisa membantu siswa dan guru yang sedang mencari referensi soal-soal agama katolik kelas 7 SMP.

 

Baiklah bagi anda yang membutuhkan file soal agama katolik kelas 7 SMP maka bisa mendapatkan filenya secara gratis di bawah ini :

 

  • Soal & Jawaban Agama Katolik Kelas 7 VERSI 1 - (DISINI)
  • Soal Agama Katolik Kelas 7 VERSI 2 - (DISINI


Demikianlah informasi mengenai file soa untuk mata pelajaran agama katolik kelas 7 yang bisa admin bagikan pada kesempatan kali ini, semoga informasi dan file tersebut bisa bermanfaat baik untuk guru maupun untuk siswa yang membutuhkannya.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel