RPP Daring Seni Budaya Kelas 7 Semester 1 & 2 Revisi Terbaru

Kherysuryawan.id – RPP PJJ Seni budaya kelas VII SMP lengkap untuk semester 1 dan semester 2 kurikulum 2013 revisi versi merdeka belajar.

Bapak dan ibu guru yang mengajar mata pelajaran seni budaya, seperti kita ketahui bahwa saat ini banyak sekali sekolah yang melakukan pembelajaran jarak jauh baik secara daring maupun luring dan mungkin saja sekolah anda pun melakukan proses pembelajaran tersebut.

 


Pada pembelajaran degan system tatap muka maka guru tentunya harus membuat perangkat pembelajaran yang sesuai dengan proses pembelajaran tatap muka sedangkan jika guru melakukan pembelajaran secara daring maupun luring maka guru pun harus bisa membuat perangkat pembelajaran yang sesuai pula yakni perangkat pembelajaran daring-luring.

 

Pada kesempatan kali ini saya disini akan memberikan beberapa contoh file perangkat pembelajaran yang menggunakan system belajar daring, bagi anda bapak dan ibu guru yang di sekolahnya menggunakan pembelajaran secara daring dan juga membutuhkan file perangkat pembelajaran daring maka anda bisa mendapatan contohnya melalui postingan ini.

 

Perangkat pembelajaran daring yang akan saya bagikan disini ialah RPP daring untuk mata pelajaran seni budaya kelas 7 SMP. Adapun jenis RPP daring seni budaya yang akan saya berikan disini sudah lengkap yakni RPP daring seni budaya kelas 7 semester 1 dan juga RPP daring seni budaya kelas 7 semester 2 serta format RPP yang digunakan juga sudah menggunakan format 1 lembar/ 1 halaman.

 

Di dalam file RPP 1 lembar daring seni budaya kelas 7 SMP semester 1 dan semester 2 ini sudah di berikan tujuan pembelajarannya, langkah pembelajarannya serta bentuk penilaian/assessment selain itu juga model pembelajaran daring yang di gunakan juga menggunakan aplikasi wahatsaap dan messenger namun jika bapak dan ibu guru menggunakan aplikasi lainnya maka anda bisa menyesuaikannya dengan keadaan di sekolah anda masing-masing atau dengan aplikasi yang anda gunakan dalam melakukan pembelajaran daring.

 

RPP daring seni budaya kelas 7 semester 2 dan semester 1 ini juga sudah disimpan dalam bentuk doc atau word sehingga sangat mudah untuk digunakan, diedit sesuai keinginan serta mudah pula untuk di print jika di perlukan. Meskipun demikian diharapkan pula bahwa RPP daring seni budaya ini kiranya bisa di sesuaikan dengan keadaan di sekolah anda masing-masing.

 

Saya sengaja membagikan file RPP daring seni budaya versi 1 lembar kelas 7 SMP semester 1 dan semester 2 ini untuk dijadikan sebagai bahan referensi bagi bapak dan ibu guru yang mengajar mata pelajaran seni budaya khususnya di kelas 7 SMP sehingga ketika akan membuat RPP daring atau akan menyiapkannya maka bisa memiliki referensi.

 

Didalam materi yang akan di pelajari pada mata pelajaran seni budaya kelas 7 SMP mulai dari semester 1 hingga semester 2 ini yaitu terdiri dari 8 bab di semester 1 dan 8 bab di semester 2 shingga total bab yang akan di pelajari pada mata pelajaran seni budaya kelas 7 SMP yakni berjulah 16 bab. Seluruh materi yang akan di ajarkan tersebut hendaknya di sesuaikan dengan kemampuan peserta didik di sekolah masing-masing.

 

Baiklah bagi anda yang ingin mendapatkan file RPP daring 1 lembar seni budaya kelas 7 SMP semester 1 dan RPP daring seni budaya kelas 7 semester 2 dalam bentuk word, maka silahkan anda dapatkan filenya yang telah saya siapkan di bawah ini :


RPP DARING SENI BUDAYA KELAS 7 SEMESTER 1 FORMAT 1 LEMBAR

  • RPP Daring 1 - Semester 1 (Disini)
  • RPP Daring 2 - Semester 1 (Disini)
  • RPP Daring 3 - Semester 1 (Disini)
  • RPP Daring 4 - Semester 1 (Disini)
  • RPP Daring 5 - Semester 1 (Disini

RPP DARING SENI BUDAYA KELAS 7 SEMESTER 2 FORMAT 1 LEMBAR

  • RPP Daring 1 - Semester 2 (Disini)
  • RPP Daring 2 - Semester 2 (Disini)
  • RPP Daring 3 - Semester 2 (Disini)
  • RPP Daring 4 - Semester 2 (Disini)
  • RPP Daring 5 - Semester 2 (Disini

 

Demikianlah informasi yang bisa saya sampaikan serta file RPP daring seni budaya kelas 7 semester 1 & 2 yang bisa saya bagikan di kesempatan kali ini, semoga apa yang telah saya berikan diatas bisa membantu para guru seni budaya dalam mempersiapkan perangkat pembelajaran daringnya ketika akan mengajar khususnya dalam menyiapkan RPP pembelajaran versi daring.

Sekian dan semoga bermanfaat, Terimakasih.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel