Dokumen 1 Kurikulum 2013 Masa Pandemi Tahun 2023

kherysuryawan.id – Contoh Dokumen 1 kurikulum darurat untuk pembelajaran dimasa pendemi bagi sekolah SD, sekolah SMP, sekolah SMA/SMK Tahun 2023.

Salam Pendidikan, pada postingan kali ini saya akan membahas mengenai salah satu dokumen yang sangat penting untuk di miliki oleh setiap satuan Pendidikan baik di jenjang sekolah dasar (SD), sekolah menengah pertama(SMP) maupun sekolah menengah atas (SMA).

 


Pada kurikulum 2013 maka untuk membuat dokumen 1 juga harus di sesuaikan dengan kurikulum yang berlaku saat ini. Biasanya dokumen 1 dibuat oleh kepala sekolah dan dibantu oleh tim pengembang sekolah, dokumen 1 dibuat dan di sesuaikan dengan keadaan yang ada di sekolah masing-masing dengan memperhatikan apa-apa yang harus di tulis agar dapat menjadi sesuai dengan keadaan yang sebenarnya.

 

Dalam membuat dokumen 1 untuk sekolah baik sekolah SD, SMP maupun SMA/SMK maka harus memperhatikan beberapa komponen penting yang harus termuat di dalamnya. Adapun isi yang menjadi sangat penting di dalam dokumen 1 diantaranya yaitu mengenai latar belakang sekolah, visi misi sekolah, muatan kurikulum, muatan belajar, kelender Pendidikan, dan masih banyak lagi yang lainnya.

 

Bagi sekolah yang akan melakukan akreditasi sekolah, maka file dokumen 1 kurikulum sangatlah penting untuk disiapkan sebab kelangkapan administrasi sekolah yang salah satunya adalah dokumen 1 harus dapat disiapkan sebab dokumen 1 menjadi salah satu factor penentu penilaian akreditasi pada aspek standar isi.

 

Saat ini Indonesia dan seluruh belahan dunia sedang dilanda musibah pandemi yang berkepanjangan sehingga hampir semua satuan Pendidikan melakukan proses pembelajaran secara daring dan di sesuiakan dengan keadaan di sekolah masing-masing. Pada masa pendemi ini maka kementerian Pendidikan dan kebudayaan telah mengeluarkan kurikulum darurat yang dapat digunakan oleh sekolah dalam melakukan aktivitas belajar mengajar.

 

Jika anda ingin membuat dokumen sekolah khususnya dokumen 1 dimasa pandemi ini maka anda harus bisa menyesuaikannya dengan kondisi yang saat ini terjadi di sekolah anda. Pada postingan kali ini saya akan membagikan file dokumen 1 untuk kurikulum darurat pada kurikulum 2013 yang bisa digunakan oleh sekolah SD, sekolah SMP, maupun sekolah SMA/SMK tinggal bagaimana pihak sekolah menyesuaikannya dengan jenjang Pendidikan yang akan di gunakan.

 

Bagi anda yang membutuhkan file dokumen 1 kurikulum 2013 masa pendemi maka disini saya telah menyiapkan contoh file dokumen 1 versi covid-19 untuk bisa dijadikan sebagai bahan referensi sekolah dalam membuat dokumen 1 dimasa pandemic seperti yang terjadi saat ini. Dokumen 1 untuk sekolah yang akan saya bagikan ini yaitu sudah menggunakan kurikulum 2013.

 

Kurikulum 2013 atau Pendidikan Berbasis Karakter adalah kurikulum baru yang dicetuskan oleh Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan RI untuk menggantikan Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP). Kurikulum 2013 merupakan sebuah kurikulum yang mengutamakan pemahaman, skill, dan pendidikan berkarakter, siswa dituntut untuk paham atas materi, aktif dalam berdiskusi dan presentasi serta memiliki sopan santun disiplin yang tinggi. Kurikulum ini menggantikan Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan yang diterapkan sejak 2006 lalu. Dimasa pandemic seperti sekarang ini Bagi anda yang ingin membuat dokumen 1 yang telah menggunakan kurikulum 2013, maka anda bisa melihat contoh dokumen 1 k13 masa pandemic melalui postingan ini.

 

Baiklah bagi anda yang membutuhkan file dokumen 1 kurikulum 2013 versi masa pandemi maka silahkan anda dapatkan file lengkapya di bawah ini :


  • Dokumen 1 Kurikulum Darurat Terbaru Untuk SD,SMP,SMA/SMK (DISINI
  • Dokumen 1 Sekolah Masa Pandemi Lainnya (DISINI)
  • Dokumen 2 Kurikulum 2013 Masa Pandemi Terbaru (DISINI)

Sekali lagi file dokumen 1 kurikulum 2013 versi masa pandemic yang telah saya bagikan diatas hanyalah sebuah contoh saja jadi bagi anda yang ingin mengambil filenya maka anda bisa melakukan penyesuaian dengan keadaan dan kondisi yang sesuai dengan yang ada di sekolah anda masing-masing. Seluruh file dokumen 1 kurikulum 2013 versi masa pandemic ini tersimpan dalam format word sehingga anda dapat dengan mudah mengedit dan menyesuaikannya dengan kebutuhan pihak sekolah masing-masing.

Sekian dan semoga Bermanfaat !

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel